Bersama 50 musisi orkestra, Erwin Gutawa akan berkolaborasi dengan TULUS untuk membawakan berbagai lagu yang diaransemen dengan indah dan dimainkan dari rumah masing-masing.
Konser ini merupakan tayangan live streaming yang bertujuan untuk menggalang dana bagi tim medis dan masyarakat yang terkena dampak Covid-19.
Dokumentasi oleh Claudia Dian.